Lumajang, Suaragong – Pernikahan merupakan sebuah upacara suci yang menngikat dua insan antara laki-laki dan perempuan. Berdasar pada Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1974 tentang perkawinan. Usia dari calon pengantin laki-laki adalah 19 tahun dan perempuan 16 tahun. Namun hal tersebut diamandemen dengan Undang-Undang Nomor 16 Tahun 2019 yang menempatkan semua calon harus berusia 19 tahun. […]
Nasional, Suaragong – Judi Online yang menjadi topik hangat belakangan ini. Dimana setelah Presiden Joko Widodo yang memberikan arahan pemberatasan Judi Online pada jajarannya. Selain itu meninjau dari kasus rusaknya hubngan rumah tangga yang rusak karena Judi Online. Hal ni menjadi perhatian oleh Kepala Subdirektorat Bina Kepenghuluan Kemenag, Anwar Saad. Anwar menjelaskan bahwa perlunya ada […]
Batu, Suaragong – Kementerian Agama (Kemenag) akhir akhir ini mewacanakan Kantor Urusan Agama (KUA) sebagai kantor pencatatan pernikahan untuk semua agama. Rencananya pencatatan nikah bukan hanya untuk agama Islam saja tapi semua agama sebagai wujud sentralisasi. Wacana itu sentralisasi KUA tersebut, hingga kini terus digodog. Kepala Kemenag Kota Batu Machsun Zain mengungkapkan bahwa pihaknya sedang […]