SUARAGONG.COM – Inovasi dan kreativitas menjadi dua piranti penting untuk tetap bertahan dan eksis di masa pandemi. Inilah yang dimanfaatkan oleh pengrajin gamelan di Kota Malang dalam menghasilkan alat musik tradisional gamelan. Salah satu daerah yang masih aktif dalam kerajinan ini adalah Lesanpuro, Kota Malang, Jawa Timur. Tradisi dan Budaya Gamelan Malang Penjualan gamelan menurun […]
Malang, Suaragong – Salah satu bagian dari tradisi tari topeng Malangan yakni Tari Bapang. Tari ini biasanya menjadi penghubung antara babak satu dengan babak lain dalam tradisi topeng Malangan. Yang akhirnya menjadikannya sebuah tarian yang tidak hanya artistik, tetapi juga struktural dalam pertunjukan. Tari Bapang biasanya dilakukan oleh seorang penari yang menggunakan topeng khas tokoh […]