Malang, Suaragong – Lima komisioner KPU Kabupaten Malang sudah resmi ditetapkan oleh KPU RI. Ada siapa aja ya? Yuk, kita kenalan sama mereka! Komisioner baru ini terdiri dari Abdul Fatah, Askari, Bangkit Marhaendra, Marhaendra Pramudya Mahardika, dan Nurhasin. Btw, tiga di antara mereka adalah petahana, lho! Ini sesuai dengan Keputusan Komisi Pemilihan Umum Nomor 708 […]