Malang, Suaragong – Sapaan “Gaes” bahasa gaul universal? Siapa sih yang gak kenal sama sapaan ini? Sapaan “Gaes” udah jadi fenomena yang populer di kalangan masyarakat, terutama pada generasi muda. Kata “gaes” sering kali dipakai dalam komunikasi sehari-hari, baik online maupun offline. Asal-usul kata “gaes” masih belum diketahui pasti. Ada beberapa teori yang berkembang, salah […]
Malang, Suaragong – Wisuda merupakan momen penting bagi para pelajar untuk merayakan kelulusan mereka. Namun, karena di beberapa sekolah dari jenjang TK hingga SMP di Kota Malang baru-baru ini diadakan wisuda besar-besaran, orangtua mengeluh. Menurut beberapa wali murid, biaya wisuda yang mahal tersebut tidak sebanding dengan manfaat yang diperoleh. “Biayanya terlalu mahal. Terutama untuk sewa […]
Malang, Suaragong – Jika pewaris meninggal siapa penanggungjawab untuk terdakwa pidana korupsi? Harta waris adalah wujud kekayaan yang ditinggalkan oleh pewaris kepada ahli warisnya. Bagaimanakah jika pewaris merupakan tersangka atau terdakwa tindak pidana korupsi? Radhityas Kharisma Nuryasinta, S.H., M.Kn. selaku dosen Fakultas Hukum (FH) Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) memberikan penjelasannya. Perlu diketahui bahwasannya hukum pewarisan […]