SUARAGONG.COM– Media online Suara Gong merayakan hari jadinya yang ke-3 dengan meriah di Hotel Selecta, Kota Batu, pada Sabtu (15/02/2025). Perayaan ini dihadiri oleh berbagai tamu undangan penting. Diantaranya adalah Kepala Dinas Infokom Kota Batu, calon wali kota dan wakil wali kota Batu terpilih, Ketua DPRD Kota Batu, Kapolres Batu, serta perwakilan dari berbagai instansi […]