SUARAGONG.COM – Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati memproyeksikan pertumbuhan ekonomi Indonesia pada tahun pertama pemerintahan Presiden Terpilih Prabowo Subianto akan mencapai 5,2 persen. Proyeksi ini sesuai dengan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2025 yang sudah dirancang sebelumnya. Dalam konferensi pers yang digelar di Gedung Bank Indonesia, Jakarta, Sri Mulyani menyatakan bahwa target ini masih […]
Pada Bulan Januari 2024 ini realisasi Belanja Pemerintah Pusat (BPP) telah mencapai Rp96,4 triliun. Hal tersebut diungkapkan oleh Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani dimanan capaian sebesar itu setara dengan 3,9 persen dari pagu belanja pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) yang sebesar Rp2.467,5 triliun