PROBOLINGGO, SUARAGONG.COM – Bawaslu Kabupaten Probolinggo secara resmi menyerahkan berkas perkara dugaan praktik money politic yang melibatkan tim kampanye pasangan calon Zulmi-Rasit kepada Satreskrim Polres Probolinggo Kota. Penyerahan berkas ini terdiri dari 29 dokumen, termasuk bukti rekaman video yang diserahkan dalam bentuk flashdisk. Proses ini dilakukan sebagai tindak lanjut dari pengumpulan bukti yang telah dilakukan […]
Batu, Suaragong – Masa tenang Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Batu menemukan adanya dugaan praktik money politic di Kelurahan Sisir, Kota Batu, Jawa Timur. Hal itu diungkapkan oleh Ketua Bawaslu Kota Batu, Supriyanto pada Rabu (14/2/2024). Bermula dari pihak Bawaslu menerima laporan dari warga terkait dugaan money politic tersebut pada Selasa (13/2/2024), sekitar pukul 22.30 […]
Batu, Suaragong – Saat masa tenang jelang H – 2 hari pencoblosan, Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Batu mewanti-wanti kepada seluruh peserta pemilu, tim kampanye pemilu dan pelaksana kampanye, tentang sanksi terhadap pelanggaran kampanye dan money politic di masa tenang 11-13 Februari 2024. Sesuai Undang-undang Nomor 7 tahun 2023 tentang Pemilu dan Peraturan KPU, disebutkan […]