Banyuwangi, Suara Gong. Insiden tabrak lari telah terjadi pada kecelakaan lalulintas (Lakalantas) di Jalan Raya Srono – Rogojampi, tepatnya masuk Desa Kedayunan, Kecamatan Kabat, Banyuwangi, Senin (16/10/2023) pagi.Lakalantas tersebut melibatkan dua unit sepeda motor dan satu unit mobil Daihatsu Xenia. Menurut keterangan saksi yang tinggal disekitar lokasi kejadian, Honda Beat warna hitam Nopol P-4215-SO, dikandarai […]
Malang, Suaragong – Dalam dua pekan saja, ratusan motor Mahasiswa Baru di Malang, berjumlah lebih dari 100 unit. Hal itu disampaikan Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Malang, Widjaja Saleh Putra. Menurut Widjaja, pihaknya sudah memantau selama dua pekan terkait penerimaan Mahasiswa Baru (Maba) yang kuliah di Kota Malang. “Bersamaan dengan penerimaan maba, selama dua pekan saya perhatikan […]
Probolinggo, Suara Gong. Aksi perampokan atau pembegalan kembali terjadi di jalur pantura Probolinggo – Situbondo, Selasa (22/8/2023) malam. Korbannya, pengemudi ojek online. Selain membacok korbannya, pelaku juga membawa kabur motor matic keluaran terbaru. Petaka itu dialami Samito (53), warga Jrebeng Lor, Kecamatan Kedopok, Kota Probolinggo. Kronologi kejadian disebutkan, korban yang berprofesi sebagai pengemudi ojek online, […]