MALANG, SUARAGONG.COM – Ratusan warga Desa Sidorenggo Kecamatan Ampelgading Kabupaten Malang saat ini dinyatakan krisis air bersih. Selain karena kondisi musim kemarau, krisis air bersih di Desa Sidorenggo terjadi akibat putusnya jembatan penghubung Kabupaten Malang dan Kabupaten Lumajang beberapa waktu lalu. Kepala Desa Sidorenggo Herianto mengatakan,krisis air bersih saat ini bukan berarti dirasakan secara total oleh […]
Probolinggo, Suara Gong. Pada puncak musim kemarau kali ini, stok gabah petani menipis dan harga jual terus terkerek naik. Buntutnya, pedagang beras mulai kesulitan memperoleh pasokan beras. Harga beras terkoreksi merangkak naik, sejak awal Agustus 2023 lalu. Kenaikan harga beras sekitar Rp1.500-Rp2.500 per kilogram itu terjadi di tingkat distributor hingga toko pengecer beras. “Benar, harga […]
Probolinggo, Suara Gong. Kemarau menyebabkan 10 desa di lima kecamatan di Kabupten Probolinggo, alami kekeringan. Warga yang terdampak, hanya bisa mengandalkan bantuan air bersih dari BPBD setempat. Salah satu desa yang terdampak kekeringan itu, adalah Desa Sumberkare, Kecamatan Wonomerto. Untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari, warga memanfaatkan air dari kubangan di sungai yang mulai kering. “Ya pakai […]