Suaragong – Pernah dengar tentang Virus Oropouche? Mungkin belum begitu familiar, tapi sebaiknya kita perlu tahu. Virus ini bukan main-main, bisa bikin masalah serius kalo kita nggak waspada. Apa Itu Virus Oropouche? Virus Oropouche adalah virus yang biasanya disebarkan melalui gigitan nyamuk. Namanya agak susah diucapin sih (O-ro-poo-che), tapi yang perlu diinget, virus ini bisa […]
Nasional, Suaragong – Gaes !!! Tetap wapada terhadap penyakit DBD dari gigitan nyamuk belang. Walau sudah melewati puncak fase musim penghujan, nyamuk justru lebih agresif dan lebih sering menggigit saat suhu udara naik. Bahaya banget. Maka dari itu, Kementerian Kesehatan (Kemenkes) berserta para jajaran terkait menghimbau agar masyarakat tetap waspada dan menjaga lingkungan sekitarnya. Agar […]
Jakarta, Suaragong – Masyarakat Tanah Air dihimbau untuk waspada terhadap Kasus demam berdarah (DBD) yang kian melunjak tinggi. Pasalnya Direktur Jendral Pencegahan dan pengendalian penyakit Maxi Rondonuwu menilai bahwa kasus Demam berdarah saat ini msih bemum mencapai puncaknya. Dalam pantauannya di mungkinkan kenaikan kasus DBD masih meiliki potensi kenaikan hingga musim pancaroba. “Hasil pantauan kami […]