Malang, Suara Gong. Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK), melaporkan perputaran uang dalam bisnis judi online mencapai Rp 190 triliun pada tahun 2017-2022. Rincian ini didapat setelah PPATK menelusuri dan menganalisis 887 pihak jaringan bandar judi online. Dalam lima tahun terakhir, PPATK merinci terdapat 157 juta transaksi dan perputaran dana senilai Rp 190 triliun. […]
Malang, Suara Gong. Penyanyi Cupi Warsita alias Cupi Cupita telah menjalani pemeriksaan penyidik Direktorat Tindak Pidana Siber Bareskrim Polri terkait kasus dugaan promosi situs judi online.Sebelumnya Direktur Tindak Pidana Siber Brigjen Adi Vivid Bachtiar menyatakan bakal memanggil sejumlah artis dan sejumlah publik figur terkait promosi situs judi online. Pelantun “Goyang basah” ini tiba di Gedung […]
Batu, Suara GongKemajuan tehnologi banyak manfaat bagi masyarakat, agar bisa mempermudah segala urusan serta bertransaksi. Mulai dari berjualan online dan lain-lain, akan tetapi tidak sedikit pula yang menyalah gunakan. Seperti yang dilakukan seorang mahasiswa dan ibu rumah tangga divonis enam bulan penjara oleh Pengadilan Negeri Malang. Keduanya terbukti bersalah menjadi mucikari dalam perkara eksploitasi seksual […]