SUARAGONG.COM – Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Kediri dipimpin oleh Kepala Seksi Intelijen dan Penindakan Keimigrasian, Adrian Nugroho, melakukan operasi “Jagratara”. Sebuah Operasi Pengawasan serentak Kantor Imigrasi se-Indonesia di bawah kendali Pusat. Kegiatan berdasarkan Surat Edaran Direktur Jenderal Imigrasi terkait Pelaksanaan Operasi Jagratara Tahap II Pengawasan Orang Asing. Operasi Secara Serentak dikendalikan dari Pusat […]