SUARAGONG.COM – Pemerintah Kota Malang kembali menetapkan target retribusi parkir sebesar Rp15 miliar untuk tahun 2026, angka yang sama seperti tahun sebelumnya. Meski demikian, Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Malang secara terbuka mengakui bahwa target tersebut tergolong terlalu tinggi jika dibandingkan dengan kondisi riil di lapangan. Target Parkir Kota Malang 2026 Tetap Rp15 Miliar, Dishub: Jujur […]
SUARAGONG.COM – Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kota Surabaya Tahun 2026 resmi ditetapkan sebesar Rp12,7 triliun. Dari total tersebut, pendapatan daerah ditargetkan mencapai Rp10,898 triliun. Aangka tersebut bersumber dari Pendapatan Asli Daerah (PAD) Surabaya dan pendapatan transfer. Sementara itu, PAD diproyeksikan sebesar Rp8,198 triliun, dengan total belanja daerah mencapai Rp12,731 triliun. APBD 2026 Surabaya […]
SUARAGONG.COM – Pemerintah Kota Malang bersama DPRD Kota Malang kini berpacu menyusun strategi baru untuk menjaga stabilitas fiskal daerah menyusul pemangkasan dana transfer dari pemerintah pusat sebesar Rp284 miliar. Kondisi ini membuat Dewan menekankan perlunya langkah efisien sekaligus kreatif untuk mengoptimalkan Pendapatan Asli Daerah (PAD). DPRD Kota Malang Siapkan Strategi Genjot PAD Imbas Pemangkasan Dana […]
