Persaingan merebut kursi wakil rakyat Kota Probolinggo daerah pemilihan (dapil) Mayangan bakal berlangsung ketat. Persaingan itu tak hanya antar parpol, namun di internal sendiri. Sejak awal Dapil disebut-sebut sebagai Dapil paling banyak caleg petahana.
Partai Golkar Ahmad Irawan berpandangan bahwa kerja sama tiga daerah di Malang Raya (Kota Malang, Kota Batu dan Kabupaten Malang) bisa mewujudkan kemandirian ekonomi dan mempercepat pelaksanaan program Pembangunan. Menurut dia, tiga daerah di Malang Raya memiliki ciri khas sendiri dengan potensinya masing-masing. Kabupaten Malang, potensinya di sumber daya alam. Berupa produksi pertanian, kehutanan, perkebunan, laut, peternakan dan pariwisata serta pertambangan.