SUARAGONG.COM – Wafatnya Paus Fransiskus memunculkan status Sede Vacante dan Gereja Katolik Roma harus memilih kandidat pengganti Paus Fransiskus dalam pemilihan untuk paus baru atau biasa disebut Upacara Konklaf. Paus Fransiskus wafat di usia 88 tahun karena komplikasi stroke. Sekaligus mengakhiri masa kepausannya sebagai pemimpin tertinggi Gereja Katolik. Baca Juga: Wasiat Paus Fransiskus: Hanya Ingin […]
SUARAGONG.COM – Presiden ke-7 RI, Joko Widodo (Jokowi), diberangkatkan menuju Vatikan untuk menghadiri prosesi pemakaman pemimpin tertinggi umat Katolik sedunia, Paus Fransiskus. Kehadirannya mewakili Indonesia atas nama Presiden Prabowo Subianto, yang kali ini tak bisa hadir secara langsung. Perjalanan Jokowi Menuju Pemakaman Paus Fransiskus di Vatikan Kabar keberangkatan Jokowi ini dikonfirmasi oleh Kapten Infanteri Windra […]
Suaragong.com – Sede Vacante adalah istilah dalam Gereja Katolik Roma yang berarti “takhta kosong”. Istilah ini digunakan untuk merujuk pada masa ketika posisi Paus Pemimpin Tertinggi Gereja Katolik kosong, baik karena Paus meninggal dunia maupun karena mengundurkan diri, seperti yang terjadi pada Paus Benediktus XVI pada tahun 2013. Secara harfiah, Sede Vacante berasal dari bahasa […]