SUARAGONG.COM – Program Makan Bergizi Gratis (MBG) yang diharapkan bisa meningkatkan gizi anak sekolah di Kabupaten Jombang ternyata belum berjalan mulus. Dari total 174 dapur yang ditargetkan beroperasi, baru 16 dapur yang benar-benar aktif. Fakta ini sontak memunculkan sorotan soal efektivitas program nasional tersebut di daerah. Bupati Jombang Ajak Mayarakat Kawal Program MBG: Baru 16 Dapur […]
SUARAGONG.COM – Pemerintah Kota Batu melalui Dinas Komunikasi dan Informatika kembali menggelar ajang penghargaan tahunan KIM Awards 2025 di Hall Arjuno, Taman Rekreasi Selecta, Minggu (28/9/2025) malam. Pemkot Batu Gelar KIM Awards 2025: Apresiasi Kreatifitas dan Kontribusi KIM Acara ini menjadi wadah apresiasi bagi Kelompok Informasi Masyarakat (KIM) se-Kota Batu yang dinilai berperan aktif dalam […]
SUARAGONG.COM – Pemerintah Kabupaten Jember bersama DPRD Jember resmi menyepakati Kebijakan Umum Anggaran dan Prioritas Plafon Anggaran Sementara (KUA-PPAS) Tahun 2026. Penandatanganan dilakukan di Gedung DPRD Kabupaten Jember pada Sabtu malam (27/9/2025). Dipimpin langsung oleh Bupati Jember Muhammad Fawait bersama jajaran pimpinan DPRD. Pemkab dan DPRD Jember Sepakati KUA-PPAS 2026 Kesepakatan ini mendapat apresiasi dari […]