SUARAGONG.COM – Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya terus memperkuat fondasi inovasi daerah berbasis teknologi. Melalui Badan Riset dan Inovasi Daerah (BRIDA), Pemkot Surabaya resmi meluncurkan SI EPID (Sistem Informasi Pengembangan Inovasi Daerah). Sebuah platform digital terintegrasi yang dirancang untuk menyatukan, mengelola, dan memantau ribuan inovasi dalam satu ekosistem terpadu. Menuju Smart City Kelas Dunia, BRIDA Surabaya Resmikan […]
SUARAGONG.COM – Pemerintah Kota Malang tengah menyiapkan regulasi pemanfaatan becak listrik bantuan Presiden Prabowo Subianto guna mendukung peningkatan layanan pariwisata. Becak listrik tersebut dirancang untuk dioperasikan secara tematik dan terintegrasi dengan ekosistem pariwisata Kota Malang. Pemkot Malang Siapkan Regulasi Becak Listrik untuk Layanan Wisata Kepala Dinas Kepemudaan, Olahraga, dan Pariwisata (Disporapar) Kota Malang, Baihaqi, mengatakan […]
SUARAGONG.COM – Revitalisasi Alun-alun Merdeka Kota Malang dipastikan telah rampung 100 persen dan siap dibuka untuk umum pada akhir Januari 2026. Hal tersebut disampaikan Pelaksana Harian (Plh) Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Malang, Gamaliel Raymond Hatigoran, usai melakukan pengecekan akhir pekerjaan di kawasan tersebut. Rampung Direvitalisasi: Alun-alun Kota Malang Hadir dengan Playground dan Dry […]
