Malang, Suara Gong. Sistem pemilu terbuka sudah dilaksanakan sejak tahun 2008, dan berlangsung efektif untuk demokrasi di Indonesia. Jika diubah, kembali ke sistem tertutup, maka ada ratusan ribu calon anggota legislatif yang bakal kehilangan hak konstitusionalnya. “Kita sudah menyampaikan DCS kepada KPU. Setiap partai politik, calegnya dari DPRD kabupaten/kota DPR RI jumlahnya kurang lebih 20 […]
Probolinggo, Suara Gong. Untuk menjamin agar Pemilu berjalan sesuai dengan ketentuan dan asas Pemilu, diperlukan suatu pengawalan terhadap jalannya setiap tahapan. Dalam konteks pengawasan Pemilu di Indonesia, pengawasan terhadap proses Pemilu dilembagakan dengan adanya lembaga Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu). “Pengawasan dari Bawaslu adalah bentuk pengawasan yang terlembaga dari suatu organ negara. Disamping pengawasan secara langsung […]
Malang, Suara Gong Proses verifikasi administrasi Bakal Calon Legislatif (Bacaleg) Dewan Perwakilan Rakyat Daearah (DPRD) Kabupaten Malang sedang berjalan baik. Namun, progresnya maish berjalan satu partai yang sudah terverifikasi.“Sebenarnya tidak ada kendala. Satu hari bisa satu partai politik diverifikasi. Sebab hanya mengacu di Sistem Informasi Pencalonan (Silon). Di sana sudah lengkap sebenarnya. Kita tinggal mencermati […]