Malang, Suaragong – DPRD Kota Malang menggelar rapat paripurna, pada Sabtu (30/1) lalu, dalam rangka peringatan HUT Kota Malang yang ke 110 tahun yang jatuh pada Senin (1/4) besok. Rapat paripurna itu sendiri juga merupakan agenda tahunan yang rutin diadakan tiap Kota Malang merayakan hari jadinya. Dalam rapat paripurna tersebut, dihadiri pula jajaran dari DPRD […]