Suaragong.com – Pemerintah Indonesia melalui Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) dan Slovakia semakin memperkuat kerja sama bilateral dalam upaya penanggulangan terorisme, baik di tingkat nasional, regional, maupun global. Kerja sama ini difokuskan untuk mengatasi tantangan kompleks yang dihadapi dalam penanggulangan terorisme, dengan perhatian khusus pada perlindungan anak-anak yang menjadi korban terorisme. Tanggapan BNPT Dalam pernyataan […]
Suaragong.com – Pada Jumat, 6 Desember 2024, tim gabungan yang terdiri dari BPBD Kabupaten Jember, Perkebunan Kalijompo, Luna Tour and EO, serta warga setempat melaksanakan survei lokasi untuk kegiatan Simulasi Klaster Penanggulangan Bencana di Lapangan Kalijompo. Kegiatan ini dimulai pada pukul 13.00 WIB dengan keberangkatan menuju lokasi dan tiba di tempat pukul 13.45 WIB, untuk […]
Suaragong.com – Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga dan Sumber Daya Air (DPU BM SDA) Kabupaten Jember tengah melaksanakan berbagai langkah proaktif untuk mengantisipasi potensi bencana alam. Bencana alam terutama angin puting beliung, hujan lebat, dan banjir yang kerap melanda wilayah tersebut, terutama menjelang musim hujan. Kegiatan yang dilakukan meliputi pembersihan saluran drainase, pemotongan pohon kropos […]