SUARAGONG.COM – Penjabat (Pj.) Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono menghadiri Peringatan Natal Bersama TNI, Polri dan Masyarakat Wilayah Kogartap III/Surabaya di Gereja Mawar Sharon Tegalsari, Surabaya, Jumat (17/1/2025). Dalam kesempatan ini, Adhy mengajak seluruh umat Nasrani di Jawa Timur untuk merefleksikan nilai-nilai cinta kasih dan damai serta mengimplementasikan dalam kehidupan sehari-hari. Menurutnya hal ini bagian […]
Suaragong.com – Warna merah dan hijau telah lama menjadi simbol yang identik dengan perayaan Natal, namun banyak orang mungkin belum mengetahui asal-usulnya. Kombinasi warna ini tidak hanya mempercantik dekorasi, tetapi juga memiliki makna yang dalam dalam tradisi dan simbolisme Natal. Arti Warna Merah dan Hijau Dalam Perayaan Natal Warna merah pada Natal sering dikaitkan dengan […]
Rangkaian ibadah Natal di Kota Batu yang berlangsung pada Senin (25/12/2023) dipastikan oleh Pemkot Batu berjalan dengan khidmat dan aman. Hal ini dibuktikan dengan jajaran Forkopimda Kota Batu bersama Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Kota Batu yang mengunjungi sejumlah gereja dan melihat langsung jalannya ibadah Natal.