SUARAGONG.COM – Direktorat Jenderal Bea dan Cukai (DJBC) berhasil mencatat 31.275 penindakan terhadap aktivitas perdagangan ilegal sepanjang Januari hingga November 2024. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengungkapkan bahwa potensi kerugian negara akibat praktik ini mencapai Rp3,9 triliun, dengan total nilai barang yang disita sebesar Rp6,1 triliun. “Sejak awal tahun 2024, kami telah melakukan lebih dari […]