Malang, Suara Gong Artefak bersejarah kembali ditemukan oleh arkeolog. Kali ini, lokasinya di tepi sungai Lembah Tollense, sekitar 120 kilometer sebelah utara Berlin. Setelah dianalisa dengan radiokarbon, disimpulkan, temuan itu berumur sekitar 1250 SM. Atau zaman Perunggu Eropa. Penemuan awal artefak itu pada tahun 1996. Yakni berupa satu tulang lengan. Penggalian di lokasi yang sama […]
Malang, Suara Gong. Diakhir masa jabatannya, Walikota Malang Drs H Sutiaji ingin meninggalkan jejak bersejarah. Salah satunya berupa revitalisasi alun-alun Tugu Kota Malang. Ikon Kota Pendidikan ini dipercantik dan diperindah supaya lebih nyaman dipandang mata dan selalu meninggalkan kesan positif serta mendalam bagi siapa saja yang mengunjungginya. Tentu proses revitalisasinya tak semudah membalikan telapak tangan. […]