SUARAGONG.COM – Prabowo Subianto mengemukakan visinya untuk menjadikan Bali sebagai pusat ekonomi yang dapat bersaing dengan Singapura dan Hong Kong. Dalam pertemuan bersama tokoh-tokoh Bali dan calon kepala daerah yang didukung Partai Gerindra untuk Pilkada Bali 2024, Prabowo menyatakan keyakinannya bahwa Bali bisa menjadi kawasan ekonomi yang maju dan menjadi pusat kawasan tersebut. “Kita akan bikin […]