SUARAGONG.COM – Di penghujung Ramadan, suasana di Kota Probolinggo terasa semakin hangat dengan berbagai kegiatan sosial yang melibatkan banyak pihak. Salah satunya adalah sahur bersama yang digelar oleh Wali Kota Probolinggo, dr. Aminuddin, bersama Kapolres Probolinggo Kota AKBP Oki Ahadian Purwono dan Dandim 0820/Probolinggo Letkol Arm Heri Budiasto. Acara ini berlangsung pada Sabtu (29/3/2025) pagi. […]
SUARAGONG.COM – Menjelang Idul Fitri, Polres Probolinggo Kota kembali menggelar Operasi Pekat Semeru 2025 dan berhasil mengamankan 33 tersangka dari berbagai tindak kejahatan. Operasi yang berlangsung selama dua pekan ini menjadi bagian dari upaya kepolisian dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas). Terutama di bulan Ramadan ini. 33 Tersangka Terjaring Operasi Pekat Semeru 2025 Polres […]