SUARAGONG.COM – Pemerintah Kota Probolinggo menegaskan komitmennya dalam membangun keluarga sehat, lingkungan lestari, serta masyarakat yang berdaya melalui pencanangan Gerakan PKK Sehat Lestari Berencana Tahun 2025. Kegiatan ini digelar pada Kamis pagi (27/11/2025) di Aula Kodim 0820 Probolinggo dan dihadiri Wali Kota Probolinggo dr. Aminuddin, Forkopimda, Kepala Dinkes PPKB dr. Intan Sudarmadi, lurah, camat, Persit […]
SUARAGONG.COM – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Probolinggo terus memperkuat langkah pengendalian inflasi lewat koordinasi lintas sektor. Komitmen itu ditunjukkan melalui kegiatan Capacity Building Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) bertema “Sinergi Peta Jalan TPID Jatim & TPID Kabupaten Probolinggo Dalam Rangka Pengendalian Inflasi yang Lebih SAE”. Yang digelar di Ruang Pertemuan Argopuro, Kamis (27/11/2025). Pemkab Probolinggo Matangkan […]
SUARAGONG.COM – Dinas Pertanian (Diperta) Kabupaten Probolinggo terus menunjukkan komitmennya dalam memastikan keamanan pangan asal hewan. Upaya tersebut kembali terlihat saat Diperta mendampingi UPT Laboratorium Kesehatan Hewan (Labkeswan) Malang dalam kegiatan pengambilan sampel telur di CV Arya Agro Wijaya, Kecamatan Sukapura, pada Kamis (27/11/2025). Probolinggo Tingkatkan Pengawasan Pangan Hewani Lewat Pengujian Telur Kegiatan ini menjadi […]