Batu, Suara Gong. Pemerintah dan ASN Kota Batu, menyerahkan 33 ekor hewan qurban terdiri dari lima ekor sapi dan 28 kambing untuk masyarakat Kota Batu. Penyerahan dilakukan langsung Pj Wali Kota Batu, Aries Agung Paewai, kepada perwakilan takmir dari 24 masjid se Kota Batu. Pelaksanaan acara di halaman Masjid Brigjen Sugiono, Kota Batu, Kamis (29/6/2023) […]