Malang, Suara Gong. Pj Walikota Malang, Dr. Ir. Wahyu Hidayat, M.M menyebut Pemerintah Kota Malang akan terus melakukan langkah kongkret dalam rangka menekan angka kemiskinan di Kota Malang. Angka kemiskinan Kota Malang pada tahun 2023 berhasil turun menjadi 4,26%, sebelumnya pada 2022 sebesar 4,37%. Artinya, jumlah penduduk dengan pengeluaran per kapita per bulan di bawah […]
Batu, Suara Gong. Memasuki usia ke 22 tahun, perekenomian Kota Batu terus membaik dan ditunjukkan dengan realisasi investasi yang masuk ke Kota Wisata Batu (KWB) hingga triwulan III mencapai Rp 1,1 triliun dan tercatat telah melebihi dari target yang ditetapkan setiap tahunnya.Hal ini dibuktikan dengan catatan masukan nilai investasi pertahun yang rata-rata diangka Rp 800 […]
Batu, Suara Gong. Jelang akhir tahun Anggaran 2023, Pj. Wali Kota Batu, Aries Agung Paewai menginginkan agar program-program prioritas Pemerintah Kota Batu segera terealisasi dengan cepat. Para Kepala SKPD dikumpulkan di Rupatama, Balaikota Among Tani, Selasa (22/8/2023) untuk membahas tentang KUA dan PPAS P 2023 dan APBD Kota Batu Tahun 2024. Salah satunya penanganan stunting, […]