Batu, Suaragong – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Batu melakukan berbagai upaya untuk menjaga kondusifatas bulan suci Ramadan 2024. Yakni dengan melakukan operasi penertiban pada sejumlah tempat PKL dan hiburan malam yang bandel tetap nekat beroperasi. Seperti diketahui, Pemkot Batu telah mengeluarkan Surat Edaran (SE) Wali Kota Batu Nomor : 303/486/422.117/2024 tentang Larangan […]
Probolinggo, Suara Gong. MUI Jawa Timur, mengharamkan praktik dan strategi politik identitas pada pemilu 2024. Fatwa haram ini tertuang dalam keputusan Majelis Ulama Indonesia, Provinsi Jawa Timur, nomor 1 tahun 2023. Adanya pihak ditengarai mempolitisasi identitas hingga isu SARA pada perkembangan politik belakangan, menjadi alasan MUI Jatim, segera mengeluarkan fatwa dimaksud. MUI tak ingin, politik […]