Suaragong.com – Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Lumajang, Agus Triyono, secara resmi melepas para peserta Balap Sepeda Tour Semeru III di Alun-Alun Lumajang, Ahad (22/12/2024). Lomba ini diikuti oleh sekitar 300 peserta yang berasal dari berbagai daerah, baik lokal maupun luar daerah. Dalam sambutannya, Agus Triyono mengungkapkan bahwa Tour Semeru adalah kegiatan tahunan yang telah diselenggarakan […]
Suaragong.com – Perdebatan mengenai mana yang lebih ramah lingkungan antara sepeda listrik dan sepeda minyak sering kali muncul. Keduanya memiliki kelebihan dan kekurangan masing-masing. Mari kita bahas lebih dalam. Sepeda Listrik: Ramah Lingkungan dengan Beberapa Catatan Emisi Nol: Saat digunakan, sepeda listrik tidak menghasilkan emisi gas buang langsung, sehingga tidak berkontribusi pada polusi udara. Ini […]
Banyuwangi, Suaragong – Sebanyak 500 peserta mengikuti kegiatan gowes bersama diadakan Pabrik Gula, PT SGN Glenmore, Banyuwangi. Acara bertema “SGN RIDES GATHERING PG GLENMORE” itu berlangsung pada Sabtu (11/11/2023) pukul 05.30 Wib. Banyak doorprize dan hadiah utama diperebutkan peserta. Start/Finish bertempat di Perum PT SGN Glenmore, Jalan Lintas Selatan, KM 4, Desa Karangharjo. Untuk rute […]