Malang, Suaragong – PJ Wali Kota Malang, Wahyu Hidayat menggelar Nonton Bareng (Nobar) Tim nasional Indonesia (Timnas) yang berlaga di Piala Dunia U23 Qatar. Arek Malang diundang untuk Nobar Bersama melihat laga Timnas Garuda U23 lawan Yordania dalam lanjutan penyisihan AFC U-23 Asian Cup di Qatar, Minggu malam (21/4) besok. Harapan besar Wahyu jelas sama […]