Jakarta, Suara Gong – Dengan menggunakan seragam lengkap, kini Bharada E alias Richard Eliezer kembali duduk di kursi panas persidangan untuk menjalani sidang kode etik. Sidang ini merupakan penentuan nasib di Polri. Sidang dilaksanakan pada hari ini (22/2/2023) pukul 10.00 WIB. Dilansir dari suaragong.com hasil akan diumumkan nanti ketika sidang telah selesai. “Kami akan sampaikan […]