Malang, Suara Gong – Sunscreen atau tabir surya merupakan salah satu produk yang sangat penting digunakan untuk wajah dan tubuh. Kegunaan dari sunscreen ini sendiri yaitu untuk melindungi kulit dari dampak buruk sinar UV. Setiap produk tabir surya memiliki tingkat Sun Protection Factor (SPF) yang berbeda-beda. Lalu, berapakah minimal SPF yang harus digunakan setiap harinya? […]
Malang, Suara Gong – Berjemur di pagi hari dapat dianggap sehat jika dijadikan suatu rutinitas yang teratur. Sinar matahari pagi memiliki peran penting dalam pembentukan vitamin D, yang memiliki berbagai manfaat bagi kesehatan tubuh. Vitamin D tidak hanya membantu dalam menjaga kesehatan tulang, tetapi juga melindungi dari infeksi pernapasan dan bahkan mendorong penurunan berat badan. […]