SUARAGONG.COM – Kapolres Jombang yang baru, AKBP Ardi Kurniawan, mengadakan pertemuan santai bertajuk Piramida (Ngopi Bersama Awak Media) dengan para jurnalis dari Pokja Polres Jombang. Acara ini bertujuan mempererat hubungan serta meningkatkan sinergi antara kepolisian dan media demi menciptakan lingkungan yang lebih aman dan kondusif di Kabupaten Jombang. Dalam kesempatan tersebut, AKBP Ardi yang didampingi […]