SUARAGONG.COM – Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto meresmikan Sekolah Menengah Atas (SMA) Taruna Nusantara (TN) Kampus Malang yang berlokasi di Kecamatan Pagak, Kabupaten Malang, Selasa (13/1/2026). Peresmian ditandai dengan pemukulan gong serta penandatanganan prasasti oleh Presiden. Prabowo Resmikan SMA Taruna Nusantara Malang, Target Cetak Pemimpin Masa Depan Dalam sambutannya, Prabowo menegaskan pentingnya pengembangan sekolah-sekolah unggulan […]