SUARAGONG.COM – Pemerintah Kota Batu turut ambil bagian dalam Panen Raya Jagung Serentak Kuartal I secara nasional yang menjadi bagian dari program Swasembada Pangan 2026. Meski belum memasuki masa panen, keikutsertaan Kota Batu dilakukan secara simbolis sebagai bentuk dukungan terhadap penguatan ketahanan pangan nasional. Pemkot Batu Dukung Swasembada Pangan 2026 Lewat Panen Jagung Serentak Nasional […]
SUARAGONG.COM – Kota Probolinggo makin serius soal urusan perut rakyat. Pemerintah Kota Probolinggo bersama Polres Probolinggo Kota menggelar Panen Raya Jagung Serentak Kuartal IV Tahun 2025, sekaligus mencanangkan Penanaman Jagung Kuartal I Tahun 2026. Kegiatan ini digelar di kawasan Jalan Kinibalu XII, Kelurahan Ketapang, Kamis (8/1/2026), dan jadi sinyal kuat bahwa ketahanan pangan bukan sekadar […]
SUARAGONG.COM – Pemerintah Kabupaten Jombang tancap gas mendukung swasembada gula nasional. Hal itu ditandai dengan Tanam Tebu Perdana Program Bongkar Ratoon 2025/2026 yang digelar di lahan Kodim 0814/Jombang, Desa Ceweng, Kecamatan Diwek, Sabtu (3/1/2026). Jombang Serius Kawal Program Bongkar Ratoon, Wujudkan Swasembada Gula Nasional Kegiatan ini dipimpin langsung Bupati Jombang Warsubi, didampingi Wakil Bupati Salmanudin […]