SUARAGONG.COM – Perayaan Imlek merupakan salah satu momen penting dalam budaya Tionghoa. Dalam perayaan ini menandai sebuah awal tahun baru dalam kalender lunar atau bulan. Di Indonesia sendiri, perjalanan sejarah Imlek tidak selalu berjalan mulus. Dari masa ke masa, perayaan ini mengalami berbagai perubahan. Mulai dari pengakuan, pembatasan, hingga akhirnya diakui sebagai hari libur nasional. […]
Suaragong.com – Membuat resolusi tahun baru telah menjadi tradisi yang dikenal luas di berbagai belahan dunia. Setiap akhir tahun, banyak orang mulai merenung dan merencanakan perubahan atau perbaikan dalam hidup mereka untuk tahun yang akan datang. Budaya ini dimulai dari kebiasaan lama, baik dalam tradisi barat maupun Timur, di mana pergantian tahun dianggap sebagai waktu […]
SUARAGONG.COM – Dalam perayaan malam tahun baru 2024/2025, Pemerintah Kota Surabaya melalui Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) mengerahkan 750 personelnya untuk menjaga keamanan dan ketertiban di Kota Pahlawan. Langkah ini diambil guna mencegah potensi pelanggaran ketertiban umum saat perayaan malam tahun baru. Karena, pada momen seperti ini diperkirakan akan banyak potensi pelanggaran ketertiban umum. […]