SUARAGONG.COM – Teh adalah salah satu minuman paling populer di dunia setelah air putih. Tak hanya digemari karena rasanya yang khas dan menenangkan, penelitian juga menunjukkan bahwa peminum teh cenderung hidup lebih lama atau Teh Berumur Panjang. Tapi, apa alasan ilmiahnya? Mengapa Peminum Teh Berumur Panjang? Menurut Whitney Linsenmeyer, ahli gizi sekaligus juru bicara Academy […]
Suaragong.com – Perdebatan mengenai minum teh hangat atau dingin saat berbuka puasa sering kali muncul. Dr. dr. Nurul Ratna Mutu Manikam M.Gizi, SpGK (K) menjelaskan perbedaan efek kesehatan antara keduanya. Menurut dr. Nurul, mengonsumsi es teh atau teh hangat setelah berbuka memiliki dampak yang berbeda pada tubuh. Teh Hangat atau Dingin: Mana yang Lebih Sehat […]
Suaragong.com – Sebuah penelitian yang diterbitkan dalam jurnal Renal Failure pada 13 Januari 2025 mengungkapkan bahwa minum teh dapat membantu menurunkan risiko kematian pada pasien dengan penyakit ginjal kronis (CKD). Penelitian ini dilakukan oleh Jin Li, Ph.D., dari Universitas Guangzhou, China, yang melibatkan 17.575 pasien CKD dari Survei Kesehatan dan Nutrisi Nasional (NHANES) antara 1999 […]