Suaragong.com – Sebanyak 718 tenaga honorer di Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Lumajang telah menjalani evaluasi dalam dua kategori: Non Database (223 orang) dan Data Based (495 orang). Evaluasi bertujuan memastikan kelanjutan kontrak tenaga honorer sesuai regulasi dan kebutuhan lembaga. Pada tahap Non Database, dari 223 tenaga honorer yang tidak mengikuti tahap pertama, mayoritas masih […]
Lumajang, Suaragong – Pemerintah Kabupaten Lumajang telah merumuskan untuk mencari solusi terbaik penyaluran honor kepada Tenaga Pendidik non-NIP di Lumajang. Hal Itu disampaikan oleh Bupati Lumajang Indah Wahyuni, saat rapat paripurna bersama DPRD Lumajang di Gedung DPRD Lumajang, Jumat (19/07/2024) Kemarin. Tanggapan PJ Bupati Lumajang Dalam Kesempatannya, Pj. Bupati Indah Wahyuni mengatakan “Pemerintah daerah melalui […]
Lumajang, Suaragong – Honor Tenaga Pendidik Non NIP Lumajang Dihapus mulai tanggal 1 Juli 2024. Puluhan gvrv melakukan pertemuan dengan DPRD Kabupaten Lumajang pada tanggal 1 Juli 2024 untuk membahas tentang rencana penghapusan honor tenaga pendidik Non NIP. Pertemuan tersebut dihadiri oleh puluhan tenaga pendidik yang tergabung dalam organisasi : Ikatan Gvrv Taman Kanak-Kanak Indonesia […]