Malang, Suara Gong. Pembahasan anggaran Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 sudah selesai. Kabarnya KPU Kabupaten Malang memperolen dana hibah sebesar Rp101 miliar. “Setelah melakukan pembahasan dengan Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) terkait kesepatan nominal anggaran Pilkada 2024. Disepakati sebesar Rp101 miliar,” kata Ketua Divisi Sosialisasi, Pendidikan Pemiluh, Partisipasi Masyarakat dan Sumber Daya Manusia KPU Kabupaten […]
Probolinggo, Suara Gong. Pemkot Probolinggo menyiapkan alokasi anggaran untuk dana Pilkada 2024 sebesar Rp19,6 miliar. Sementara KPU Kota Probolinggo mengajukan dana hibah untuk kebutuhan Pilkada mencapai Rp 38,8 miliar, sehingga nilai dana hibah untuk KPU Kota Probolinggo itu tidak sebesar yang diajukan. ”Sudah kami rencanakan dan siapkan untuk dana pilkada 2024, melalui Perubahan APBD 2023 […]