SUARAGONG.COM – Anggota Komisi I Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Sukamta mengusulkan agar Tentara Nasional Indonesia (TNI) terlibat dalam pemberantasan judi online atau yang sering disebut dengan istilah “judol”. Hal tersebut ia sampaikan dalam rapat kerja bersama Menteri Pertahanan (Menhan) Sjafrie Sjamsoeddin di kompleks Senayan, Jakarta Pusat, pada Senin, 25 November 2024. Usulan tersebut mencuat setelah […]
Suaragong.com – Dalam rangka memeriahkan HUT ke-79 Tentara Nasional Indonesia (TNI), Kodim 0824 Jember menggelar kegiatan Funbike yang diikuti oleh ribuan masyarakat umum. Acara yang berlangsung pada Minggu (3/11/2024) ini dilepas langsung oleh Penjabat (Pj.) Bupati Jember, Imam Hidayat, diikuti dengan antusias oleh lebih dari 5.000 peserta. Acara Funbike ini turut dihadiri oleh berbagai tokoh […]
Suaragong.com – Penjabat Sementara Bupati Jember, Imam Hidayat, secara khusus hadir dalam upacara peringatan HUT ke-79 TNI di Markas Brigif 9/DY/2 Kostrad, sebagai bentuk penghormatan kepada para pahlawan bangsa. Baca Juga : Gaes !!! Jember Melakukan Persiapan Mitigasi Bencana Tanggapi Potensi Megathrust Tanggapan Pj Bupati Jember Pj Bupati Jember, Imam Hidayat, menyampaikan ucapan selamat Hari Ulang […]