SUARAGONG.COM – Seorang warga Medan, Hanter Oriko Siregar, mengajukan gugatan ke Mahkamah Konstitusi (MK) terkait persyaratan standar kemampuan bahasa Inggris, khususnya skor TOEFL, dalam rekrutmen calon pegawai negeri sipil (CPNS). Gugatan ini didaftarkan pada 28 Oktober 2024 dan terdaftar dengan nomor perkara 159/PUU-XXII/2024. Dalam permohonannya, Hanter meminta MK menghapus syarat TOEFL untuk pelamar CPNS dan rekrutmen […]