Sulitnya mencari pekerjaan dimanfaatkan sejumlah oknum masyarakat untuk melancarkan aksinya. Yaitu sebagai pelaku tindak pidana perdagangan orang (TPPO). Untungnya Polres Malang sigap akan kondisi itu dan melakukan penangkapan pelakunya.
Malang, Suara Gong. Menindak lanjuti intruksi Presiden RI Joko Widodo dan Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo, tentang penanganan serta pencegahan Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO). Polresta Malang Kota resmi membentuk Satgas TPPO. Kegiatan diawali dengan upacara pengukuhan Satgas TPPO yang diikuti oleh 60 personel perwakilan. Mewakili Kapolresta Malang Kota Kombes Pol Budi Hermanto dalam […]