SUARAGONG.COM – Netflix resmi merilis trailer perdana Squid Game Season 3 dalam ajang Tudum 2025 di Los Angeles. Trailer tersebut memperlihatkan momen emosional ketika Gi-hun (Lee Jung-jae), alias Player 456, akhirnya mengetahui identitas asli Front Man yang ternyata adalah sahabatnya sendiri, In-ho (Lee Byung-hun). ‘Squid Game’ Season 3: Player 456 Akhirnya Tahu Pengkhianatan Front Man […]
SUARAGONG.COM – Setelah penantian panjang sejak teaser pertamanya dirilis lima bulan lalu, penggemar DC akhirnya bisa melihat penampilan perdana Superman dalam trailer resmi yang baru saja diluncurkan oleh DC Studios. Film garapan James Gunn ini menghadirkan visual spektakuler dan nuansa penuh harapan—mewakili esensi sejati dari karakter ikonik Man of Steel. Trailer Terbaru Superman: Aksi Memukau […]
SUARAGONG.COM – Takdir kembali menjadi musuh utama dalam Final Destination: Bloodlines, film keenam dari waralaba horor legendaris yang siap membuat jantung penonton berdegup kencang. Dirilis oleh Warner Bros. Pictures dan New Line Cinema, film ini menyuguhkan teror baru yang segar namun tetap setia pada akar ketegangan khas Final Destination. Kali ini, kisah berpusat pada Stefanie, […]