SUARAGONG.COM – Pemerintah Kabupaten Jombang melalui Dinas Perdagangan dan Perindustrian terima kunjungan rombongan Persatuan Persahabatan Brunei Darussalam-Indonesia Friendship Association (BRUDIFA). Rombongan disambut secara langsung oleh Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Setdakab Jombang Purwanto MKP. Acara tersebut berlangsung di Pendopo Kabupaten Jombang, Rabu (26/2/2025). Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Setdakab Jombang Purwanto ketika membacakan sambutan Wakil […]
SUARAGONG.COM – Car Free Day (CFD) Ploso, Jombang, kembali digelar dengan semangat yang lebih meriah. Kegiatan ini merupakan gabungan kolaborasi dari 5 kecamatan di Jombang utara, yaitu Kecamatan Ploso, Plandaan, Kudu, Ngusikan, dan Kabuh. CFD Ploso menjadi wadah promosi UMKM dan pusat hiburan keluarga yang menyenangkan. CFD Ploso ini dicetuskan oleh Bupati Kabupaten Jombang terpilih, […]