SUARAGONG.COM – Antusiasme ribuan pelajar dari berbagai daerah memadati Airlangga Convention Center (ACC) Kampus MERR-C, Jumat (23/1/2026). Sorak semangat tersebut mengiringi pembukaan resmi Airlangga Education Expo (AEE) yang dibuka langsung oleh Rektor Universitas Airlangga (Unair) Prof Dr Muhammad Madyan SE MSi MFin, bersama jajaran pimpinan Unair. Di hadapan para calon Ksatria Airlangga, Prof Madyan menegaskan […]
SURABAYA, SUARAGONG.COM – Universitas Airlangga (UNAIR) menggelar Stadium Generale bersama Menteri Keuangan Republik Indonesia, Ir. Purbaya Yudhi Sadewa MSc PhD, pada Senin (10/11/2025) di Aula Garuda Mukti, Kampus MERR-C. Kegiatan ini menjadi bagian dari rangkaian Dies Natalis ke-71 UNAIR yang menghadirkan pemangku kebijakan nasional untuk berbagi wawasan strategis kepada sivitas akademika kebijakan fiskal moneter privat […]
Suaragong.com – Prof. Dr. Muhammad Madyan terpilih menjadi Rektor Universitas Airlangga (UNAIR) Surabaya periode 2025-2030 dalam rapat pleno pemilihan yang digelar Majelis Wali Amanat (MWA) di Ruang Sidang Pleno Balairua, Kampus C Surabaya pada Senin (5/5/2025). Rektor terpilih tersebut akan menggantikan Prof. Mohammad Nasih sebagai Rektor UNAIR yang telah menjabat dua periode. Gubernur Khofifah Apresiasi […]
