SUARAGONG.COM – Program Makan Bergizi Gratis (MBG) yang digagas Presiden RI Prabowo Subianto membawa berkah tersendiri bagi para lulusan Universitas Negeri Surabaya (Unesa). Pasalnya, banyak alumni dari program studi Akuntansi dan Gizi terserap langsung dalam program nasional tersebut. Dengan permintaan tenaga kerja yang terus meningkat setiap tahunnya. Rektor Unesa Akui Kewalahan, Tingginya Permintaan Ahli dan […]