Indonesia, Suaragong – Gaes !!! Indonesia akan memberikan Visa gratis bagi Turis Negara Asing. Hal tersebut dikarenakan pada saat ini Indonesia sedang berupaya dalam menaikkan jumlah kunjungan wisatawan dan menstimulasi perekonomian. Tanggapan Menteri Pariwisata Sandiaga Uno, selaku Menteri Pariwisata Indonesia mengatakan bahwa proyek perpanjangan kebijakan pembebasan visa sudah berjalan sesuai rencana. Dia meyakinkan kepada wartawan […]