Malang, Suara Gong. Mimpi untuk mewujudkan kawasan wisata unggul di Kabupaten Malang terus dikebut. Terbaru Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Malang dikabarkan berencana bakal membangun Hotel di Pantai Malang Selatan. Woro-woro itu disampaikan langsung oleh Bupati Malang M Sanusi saat agenda peninjauan Pantai Ngliyep pada Minggu (20/8/2023) kemarin. Sanusi mengatakan, pembangunan penginapan itu bakal direalisasikan di kawasan […]