KEDIRI, SUARAGONG.COM – Menjelang akhir tahun 2024, Kota Kediri menonjol dengan tingkat inflasi yang stabil dan relatif rendah dibandingkan daerah lain di Jawa Timur. Data Indeks Harga Konsumen (IHK) menunjukkan inflasi month-to-month (m-to-m) Kota Kediri pada November 2024 berada di angka 0,17 persen. Angka ini menempatkan Kediri sebagai kota dengan inflasi terendah kedua di Jawa Timur, setelah […]
Percaya atau tidak, fenomena dukun di Indonesia adalah bagian dari budaya yang sudah mendarah daging. Saya sering bertanya-tanya sendiri, kenapa ya banyak orang yang masih mendatangi dukun di zaman modern ini? Setelah ngobrol dengan beberapa teman dan membaca banyak cerita, saya mulai memahami bahwa kepercayaan ini bukan soal “logis” atau tidak, melainkan soal budaya, tradisi, […]
SUARAGONG.COM – Perusahaan global di bidang penjualan, produksi, dan keuangan film, EST N8, resmi mengakuisisi Hutang Nyawa, sebuah film horor Indonesia yang dijadwalkan rilis pada 12 Desember. Akuisisi ini terjadi dalam ajang Jogja-Netpac Asian Film Festival (JAFF). Disutradarai oleh Billy Christian, sosok yang telah berkiprah lebih dari satu dekade di dunia film horor, Hutang Nyawa mengisahkan […]